Profil
Pemuda Kuningan Ciptakan Kuningan Smart Acces
- Details
- Published on Wednesday, 26 June 2019 17:58
- Written by Bubud Siihabudin
- Hits: 26001
Kuningan Terkini - Kabar gembira bagi anda yang berminat menjual produk di Kuningan, namun terkendala tempat usaha terutama bagi wirausaha muda karena keterbatasan anggaran sewa tempat dan lainnya. Egi Agustiandi, Pemuda asal Kuningan berhasil menciptakan aplikasi "Kuningan Smart Acces", sebuah aplikasi yang diperuntukan bagi warga yang berminat berdagang secara online, baik itu barang maupun jasa.
Sejak 2011, Pemkab Kuningan Bantu Nenek Suwati
- Details
- Published on Monday, 17 June 2019 12:11
- Written by Bubud Sihabudin
- Hits: 22755
Kuningan Terkini- Viralnya pemberitaan keluarga nenek Suwati yang hidup dalam kemiskinan bersama ke lima cucunya, mendapat tanggapan Pemerintah Kabupaten Kuningan melalui Kabag Humas Setda Kuningan, DR. Wahyu Hidayah, M.Si. Menurutnya, sejak tahun 2011, nenek Suwati sudah mendapat bantuan, baik dari Desa, dari Pemerintah Kabupaten Kuningan, juga dari tetangga sekitar.
Ipung, Sang Sutradara Menguras Energi
- Details
- Published on Monday, 04 March 2019 12:11
- Written by Wan JR
- Hits: 32740
Kuningan Terkini- Sutradara teater lakon 'Dedes" D Ipung Kusmawi, sebenarnya teaterawan serba bisa, pasalnya dia banyak mempelajari seluk beluk ihwal drama, yang melibatkan berbagai elemen pementasan, mulai Pimpinan Produksi, Sutradara, Assisten Sutradara, penata panggung, penata kostum, penata gerak/olah vokal, penata rias, penata lampu, penata musik dan bidang lainnya.
Memprihatinkan! Nenek Suwati Urus 5 Cucu
- Details
- Published on Friday, 14 June 2019 00:00
- Written by Bubud Sihabudin
- Hits: 33908
Kuningan Terkini - Dalam kondisi yang sangat memprihatinkan,m Nenek berusia 72 tahun, Suwati yang berdomisili di Dusun Dua RT01 RW 04 Desa Sindang Jawa, Kecamatan Cibingbin, Kuningan harus merawat dan mengasuh 5 cucu nya yang masih kecil di rumah non-permanen berukuran 6x6 meter.
Profesi Dalang Kurang Diminati
- Details
- Published on Saturday, 02 March 2019 09:37
- Written by Wan JR
- Hits: 39955
Kuningan Terkini- Tanggal 7 Oktober 2015 merupakan hari bersejarah bagi seorang Aan Anjasmara, salah seorang Dalang muda pendatang baru di Kuningan Jawa Barat, dimana dia tampil perdana disiang hari bolong di-hadapan publik penggemar seni wayang golek.
Kedai Kopi Ursha Major Suguhkan Kopi Asli Kuningan
- Details
- Published on Tuesday, 23 April 2019 16:30
- Written by Raya
- Hits: 30827
Kuningan Terkini - Bagi para penikmat kopi yang berada diwilayah Kuningan, sekarang ini tidak perlu jauh-jauh untuk pergi jauh keluar wilayah Kuningan. Pasalnya seorang anak muda asli kelahiran desa manis kidul, Vicky Setiawan (22), yang juga penikmat kopi, 2 tahun kebelakang membuka usaha kedai kopi yang menyuguhkan biji kopi asli Kuningan.
Sang Pelukis Wajah, Djasim Tetap Eksis
- Details
- Published on Monday, 25 February 2019 13:50
- Written by Wan JR
- Hits: 26578
Kuningan Terkini- Pelukis yang satu ini menekuni kariernya diatas kanvas sudah berjalan sekitar 35 tahun atau sejak sekolah di SMAN Kuningan. Meskipun sempat kerja sebagai 'sipir' di Lapas Kuningan, hobi melukis seiring sejalan bahkan selalu eksis dan selalu menyisihkan waktunya untuk berkarya di atas kanvas.





